Kemenangan Perdana PSMS Saat Tandang
Kemenangan Perdana PSMS Saat Tandang
Namun yang pasti tim berjuluk Ayam Kinantan ini berhasil memenuhi target poin penuh dalam laga tandangnya dengan mengungguli Persebo Musi Raya 2-1 pada laga Indonesian Soccer Championship (ISC) B 2016 di Stadion Serasan Sekate, Musi Banyuasin, Minggu (14/8).
Pelatih Abdul Rahman Gurning bersyukur bisa memecahkan rekor menang di laga tandang yang selama ini menjadi beban. “Akhirnya kami bisa menang di kandang lawan. Saya juga puas karena anak-anak bermain maksimal,” katanya kepada wartawan.
Tambahan tiga poin membuat Ayam Kinatan tetap menghuni posisi runner-up sementara di grup I. Setidaknya tambahan tiga poin ini menjaga peluang lolos ke putaran berikutnya.
What's Your Reaction?