Sejak Kecil Firza Andika Ingin Menjadi Pemain PSMS Medan

Sejak Kecil Firza Andika Ingin Menjadi Pemain PSMS Medan

Dec 29, 2017 - 13:52
 0
Sejak Kecil Firza Andika Ingin Menjadi Pemain PSMS Medan
Firza Andika
BOLAHITA - Sejak kecil Firza Andika mengaku sudah ingin menjadi pemain PSMS Medan. Saat itu, pemain timnas Indonesia U-19 ini belum tahu kapan keinginannya tercapai.

"Sejak kecil memang pernah berfikir ingin menjadi bagian dari pemain PSMS Medan. Ya, klub kebanggaan Kota Medan. Tadi namanya juga masih kecil, enggak tahu kapan itu terjadi," kata Firza Andika pemain PSMS Medan.

"Alhamdulillah keinginan sejak kecil akhirnya sekarang Firza bisa menjadi bagian dari PSMS Medan. Senang rasanya," ucap Firza Andika kepada BolaSport. Sejauh ini bagaimana rasanya berbaju klub kebanggaan yang diharapkan sejak kecil?

"Sudah pasti sangat senang di PSMS Medan. Apalagi pemain tidak ada membedakan antara junior dan senior. Mereka menganggap semua sama. Respn suporter juga luar biasa di PSMS Medan," kata Firza.

Sekian senang berseragam PSMS Medan, Firza mengaku bahagia bisa bermain sepak bola dekat dengan keluarganya. 

"Bermain disini (PSMS Medan, red),  Ayah bisa lihat saya la langsung dan bisa bisa tau perkembangan saya kayak gimana. Dan sebenarnya keluarga sangat senang kalau saya PSMS," ujar Firza Andika.

What's Your Reaction?

like

dislike

love

funny

angry

sad

wow